HOLAINDONESIA.id – HeHa Forest Yogyakarta telah mempersiapkan rangkaian acara yang luar biasa untuk menyambut tahun baru.
Salah satu acara festival yang bekerja sama dengan Hikari no Isekai ini adalah The Biggest Japanese Event in Yogyakarta.
Di acara ini, pengunjung dapat merasakan budaya Jepang yang memukau dan hiburan spektakuler dan akan digelar pada 28 Desember 2024 di HeHa Forest Yogyakarta.
Ada banyak sekali event dan aktivitas di acara meriah ini seperti:
- Entertainment (guest star)
- Bazaar
- Forest Wonderland
- Japanese Street Food
- Cosplay
- Maid Cafe
- Santa Forest Tour
- Winter Family Camp
- Mural
- Eating Competition
- Singing Competition
Selain itu pengunjung dapat menikmati suasana Natal yang hangat dan kemeriahan menuju tahun baru di The Greatest Christmas & New Year Fest in Yogyakarta.
Acara ini sudah berlangsung dari tanggal 23 dan akan berakhir pada 31 Desember 2024.
@holaindonesia.idThe Biggest Japanese Event in Jogjakarta is HERE! 🌸 Cuma di HeHa Forest, kamu bakal dimanjain dengan puluhan penampil spesial yang siap bikin hari kamu penuh vibes Jepang yang asik banget! 🎶🍣🎭 Udah siap belum nih buat seru-seruan? Yuk, catat tanggalnya dan jangan sampai kelewatan~ Let’s make unforgettable memories together! 🇯🇵💃 Are you ready? 📅 28 Desember 2024 📍 ‘HeHa Forest’ di Google Maps 📱 Info : 0813-2929-8900 _____________________ Source: Instagram: hehaforest #ForestNightFestival2024 #HehaNoHikariYoruNoKiseki #JapaneseFestivalJogja #hikarinoisekai #dreamfox #christmas #rasakankaliurangyangberbeda #hehaforest #jogja #wisatayogyakarta #wisatajogja #eventjogja
The Biggest Japanese Event in Yogyakarta: 28 Desember
The Greatest Christmas & New Year Fest in Yogyakarta: 23-31 Desember
Lokasi: HeHa Forest
Info: 0813 2929 8900
Yuk, ajak keluarga dan teman-temanmu. Jangan lewatkan momen akhir tahun yang seru ini hanya di HeHa Forest Yogyakarta!